Friday, December 25, 2015

Filosopi Kopi

Ketika Ada seorang Anak yang MENGELUH Terus kepada ibunya dan menceritakan MASALAHNYA.

Ibu nya tidak BEGITU memperdulikan Anak nya ini.. karena ibu nya terus Memasak Air sampai Mendidih... terus ibu nya Berkata kepada Anak nya , MASALAH Itu seperti air yang Mendidih ini , tergantung Bagaimana kita menyikapinya.. terus ibu nya menyuruh Anak itu Mengambil KENTANG, TELOR, KOPI.

  • Masukkan KENTANG Ke air yg mendidih maka KENTANG Yang keras berubah jadi LEMBEK.. Itu seperti type MANUSIA yang keras begitu ada masalah berubah jadi LEMBEK tdk berdaya dan PESIMIS
  • Masukkan TELOR Kedalam air yg mendidih , maka TELOR Yang LEMBEK berubah jadi keras.. itu seperti manusia yang begitu ada MASALAH terus berubah jadi keras dan EMOSI..
  • Masukkan KOPI kedalam air yang Mendidih, maka KOPI Tadi berubah menjadi Wangi dan sangat NIKMAT.. Itu lah manusia yang BAIK yang dapat Merubah MASALAH menjadi suatu yang BERMANFAAT.
MARI Kita Bangun kebersamaan dan menjalin persatuan dan Kesatuan untuk memecahkan suatu permasalahan.

No comments: